-->

Blog berisi tentang Tutorial, Tips, dan Trik tentang Internet, Sosial Media, Blogging, dan Lain-lain.

Thursday, May 12, 2016

Cara Mudah Clear Cache DNS di Windows Menggunakan Perintah Flush DNS

Halo kawan-kawan sobat Decky Sunarto Share, pada kesempatan kali ini saya akan share ke teman-teman bagaimana cara mudah Clear Cache DNS di Windows menggunakan perintah Flush DNS pada Command Prompt.

Oke caranya adalah sebagai berikut :


  1. Buka command prompt pada windows dengan cara klik Start - All Program - Accessories






  2. Kemudian ketik perintah :

    ipconfig /flushdns



  3. Jika berhasil muncul hasil seperti gambar di bawah.


Oke, demikian 3 (tiga) langkah mudah dalam melakukan Flush DNS pada windows teman-teman. Selamat mencoba...


baca juga Cara Setting Mikrotik Menggunakan Android Via SSH